Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2010

TUGAS Internet & Infrastruktur Jaringan

Gambar
WWW WWW (World Wide Web) merupakan sebuah sistem yang saling terkait dalam sebuah dokumen berformat hypertext yang berisi beragam informasi multimedia dan dapat diakses melalui sebuah perangkat yang disebut web browser. Untuk menterjemahkan dokumen hypertext kedalam bentuk dokumen yang dapat dipahami oleh Manusia, maka web browser melalui web client akan membaca halaman web yang tersimpan di sebuah webserver melalui protokol yang sering disebut HTTP atau Hypertext Transfer Protocol. Beberapa software web browser yang paling terkenal saat ini adalah Mozilla Firefox, Internet Explorer, Opera, Safari, Google Crome dan lain sebagainya. HTTP HTTP (Hypertext Transfer Protocol), suatu protokol yang digunakan oleh World Wide Web. HTTP mendefinisikan bagaimana suatu pesan bisa diformat dan dikirimkan dari server ke client. HTTP juga mengatur aksi-aksi apa saja yang harus dilakukan oleh web server dan juga web browser sebagai respon atas perintah-perintah yang ada pada protokol HTTP ini. Ketika